Likupang Islands adalah sebuah nama wilayah yang ada di sulawesi utara tepatnya di kabupaten minahasa utara dan daerah ini mendapat banyak perhatian khusus pemerintah daerah maupun pusat.
Selain karena memiliki wilayah indah dan panorama yang menakjubkan daerah ini juga digadang gadang menjadi saingan pulau bali.
Likupang memang indah dan banyak potensi wisata mulai dari pulau hingga berbagai objek terdapat di wilayah ini, dan melalui tulisan ini semoga suatu waktu Anda bisa liburan ke likupang.
Pulau Lihaga
Pulau ini sudah sangat lama menjadi icon utama dari likupang, bahkan dulu sebelum dikelola dengan profesional seperti sekarang ini lihaga sudah terkenal dengan pasir halus seperti tepung,
Pasir yang halus dan deburan ombak ringan menjadi minat tersendiri selain aktivitas yang bisa Anda lakukan seperti snorkling, diving atau bahkan mendirikan tenda dan menggelar barbaque party disini.
Dana untuk mengembangkan likupang bukan main jumlah kecil, hal ini sebanding dengan potensi besar kedepan yang akan dicapai saat pengembangan likupang sudah selesai di lakukan.
Masih banyak potensi wisata likupang yang akan kami jelaskan di website ini, untuk itu pastikan Anda selalu berkunjung ke wikitravel.id
Judul : Likupang Islands –