Kuliner Bali Yang Bikin NGILER

Kuliner Bali Yang Bikin NGILER

Kuliner Bali Yang Bikin NGILER – Halo pecinta kuliner! penasaran gasih sama makanan yang terdapat di kota yang memiliki banyak sekali keunikan sehingga selalu dibanjiri dengan para pengunjung yang berasal dari dalam negeri maupun mancanegara. Udah kaya akan keunikan agama hindu yang kental diiringi juga sama makanan kuliner yang berasal dari sana juga, pasti penasaran kan? nah mari kita simak dengan seksama mengenai kuliner yang ada di bali satu ini, Silahkan disimak dengan seksama!

Kebanyakan para pengunjung yang berasal dari luar negeri maupun ke dalam negeri pasti mempunyai tujuan untuk berliburan ke salah satu kota yang bernama kota bali ini mungkin hanya untuk menikmati liburan bersama diri sendiri saja atau juga dengan bersama keluarga terlebih lagi kota bali satu ini merupakan kota yang dikenal dengan pegunungan yang berapi dan juga masih banyak lagi yang membuat kota bali ini sangat terkenal.

Paket wisata jepang

Kuliner Bali Yang Bikin NGILER

Kota bali yang merupakan provinsi dari negara indonesia ini memiliki ibu kota yang bernama denpasar ternyata terletak di bagian barat Kepulauan Nusa Tenggara. Dan juga untuk biaya untuk berwisata disana dapat mengeluarkan biaya yang lumayan mahal dikarenakan kota bali merupakan kota wisata yang memiliki banyak sekali objek wisata yang mampu menggoda para turis untuk berliburan di kota bali dengan waktu yang sangat lama.

Baca Juga :  Paket Wisata Togean 1 Hari Murah Dan Amanah

Nah bagi anda yang mungkin sedang mencari informasi mengenai pembahasan tentang kuliner yang ada di kota bali maka anda datang di waktu yang tepat dikarenakan pada kali ini saya akan memberikan pembahasan yang mungkin bisa membantu anda ketika memiliki keinginan untuk berliburan di kota bali.

Serombotan

Kuliner Bali Yang Bikin NGILER

Nah pasti kebanyakan yang kita ketahui bahwa di kota bali terdapat makanan yang sangat terkenal yaitu ayam betutu tetapi ternyata tak hanya itu saja bahwa kuliner yang bernama serombotan ini juga tak kalah digemari oleh berbagai wisatawan dan rakyat lokal yang tingga menetap di kota bali.

Liburan anda akan sangat menyenangkan jika datang ke kota bali dan mencoba makanan yang terbuat dari sayur sayuran seperti kacang panjang, bayam, kangkung, buncis, terong bulat, tauge, dan pare kemudian bahan yang sudah diolah nanti akan digabungkan dengan Kalas, dimana kalas ini merupakan hasil dari campuran kunyit tumbuk, lengkuas, bawang merah, bawang putih, ketumbar dan kencur.

 Lawar

Kuliner Bali Yang Bikin NGILER

Bagi anda yang menyukai makanan yang terbuat dari sayur-sayuran maka silahkan anda bisa langsung untuk mencobai makanan yang bernama lawar ini. Salah satu makanan yang terbuat dari olahan kacang panjang, nangka, dan parutan kelapa setelah itu hasil olahan tersebut akan dicampur dengan bumbu khas Bali sehingga makanan kuliner satu ini sangat wajib dicoba bagi anda yang sangat menyukai sayur-sayuran.

Baca Juga :  Inilah 5 Patung Raksasa Yang Mendiami Pulau Bali

Laklak

Kuliner Bali Yang Bikin NGILER

Makanan satu ini tergolong sangat unik dikarenakan tekstur yang sangat renyah di bagian luar tetapi akan terasa sangat lembut bagian dalam selain itu untuk cara pembuatan nya termasuk sangat unik dikarenakan kuliner satu ini menggunakan kendi tradisional dan ditaruh di atas api yang besar kemudian ditutup hingga adonan yang dimasak akan mengembang.

Nah sekian itu saja yang menjadi pembahasan yang bisa saya berikan kepada anda yang mungkin saa sedang mencari beberapa informasi kuliner yang berada di kota bali dan selain itu masih banyak lagi kuliner khas indonesia yang tak kalah tenar.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *