Cemilan Yang Wajib Kamu beli Kalau Berkunjung Ke Manado

Cemilan Yang Wajib Kamu beli Kalau Berkunjung Ke Manado

Cemilan Yang Wajib Kamu beli Kalau Berkunjung Ke Manado – Seperti yang kita ketahui bahwa di negara indonesia memiliki banyak sekali pulau sehingga juga tak jarang lagi kita mengetahui bahwa di indonesia terdapat banyak sekali keunikan yang berada disana muulai dari suku, adat, budaya dan tidak lupa juga dengan makanan khas yang paling digemari hingga ke mancanegara.

Dan juga bagi anda yang ingin mencoba berliburan dan menikmati pesona pemandangan yang disediakan oleh salah satu kota yang menjadi satu-satunya jalan penghubung bagi para wisatawan yang ingin berliburan di salah satu destinasi wisata yang sangat terkenal mau dari dalam negeri maupun ke luar negeri yaitu Pulau Bunaken.

Paket wisata jepang

Maka dari itu kota manado selalu saja dipenuhi oleh berbagai macam-macam orang yang berliburan ke pulau bunaken dan juga pasti anda tidak ingin melewati kesempatan yang emas ini ketika sudah berliburan ke pulau bunaken dan juga selain destinasi wisata bunaken ternyata terdapat lagi keunikan yang wajib kamu tahu ketika berliburan di manado.

Terlebih lagi bagi anda yang sedang ingin berliburan ke kota manado maka pasti ingin membawa jajanan khas manado untuk dibawah pulang nah jika iya maka anda datang di waktu yang tepat dikarenakan pada kesempatan kali ini saya akan memberikan informasi bagi anda yang ingin mengenal dengan makanan-makanan khas yang disediakan di kota manado. Maka dari itu silahkan disimak dengan seksama!

Baca Juga :  Destinasi Wisata Di Kota Tokyo

DODOL AMURANG

Cemilan Yang Wajib Kamu beli Kalau Berkunjung Ke Manado

Salah satu cemilan khas manado yang wajib kamu bawa ketika berkunjung ke Kota Manado ialah Dodol Amurang. Makanan tradisional yang banyak diminati oleh sebagian warga lokal kota manado satu ini wajib kamu beli, makanan dari hasil pembuatan yang terbuat dari campuran gula aren, beras ketan, minyak kelapa murni, kacang, dan kayu manis ini memiliki rasa manis dan juga kenyal ketika digigit.

Selain itu makanan dodol satu ini juga terkenal di berbagai kota yang ada di indonesia yaitu kota Amurang, kota Motoling, kota Tenga, kota Tumpaan, kota Tareran, dan juga Tompasobaru hingga juga ke Kabupaten Minahasa Tenggara. dan terlebih itu makanan dodol amurang ini memiliki harga yang aman di kantong untuk anda beli jadi pokoknya wajib kamu beli deh ketika sedang berkunjung ke kota manado.

PANADA

Cemilan Yang Wajib Kamu beli Kalau Berkunjung Ke Manado

Siapa nih yang berasal dari kota manado dan juga menyukai makanan panada nih? kalo iya maka sama nih soalnya mimin juga suka sama makanan khas manado yang diisii dengan berbagai ikan dan juga tidak lupa dengan bahan bahan yang dicampur yaitu bawang merah, daun jeruk, kemangi, cabe merah, dan daun bawang ini mampu membuat anda memakan makanan khas manado ini lebih dai satu kali.

KACANG GOYANG

Cemilan Yang Wajib Kamu beli Kalau Berkunjung Ke Manado

 

 

 

Makanan khas manado ini memiliki nama yang unik jika didengar yaitu kacang goyang tapi jangan sampai salah kira ya kacang ini tidak bergoyang tetapi mungkin diberi nama sebagai kacang goyang tapi ternyata nama makanan satu ini juga memiliki nama lain yaitu Kacang atom dikarenakan makanan satu ini merupakan hasil terigu yang dibaluri gula dan juga tidak lupa dengan warna warni yang dimana terlihat seperti lampu dj ini mampu membuat orang yang memakan cemilan penutup ini bergoyang-goyang dengan rasa nya yang manis dan juga gurih.

Baca Juga :  Wow Ini Makanan Makanan Khas NTB yang Lezat,Pasti Ngiler!!!!

Cemilan Yang Wajib Kamu beli Kalau Berkunjung Ke Manado – Nah sekian itu saja yang menjadi pembahasan kita pada kali ini semoga anda menikmati liburan anda di kota manado dan juga bisa membantu anda ketika sedang penasaran dengan cemilan-cemilan yang berada di kota manado.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *